Sabtu, 20 Oktober 2012

140 KARAKTER

oleh pustakawan jam 09.06

Buku ini berisi kumpulan Tweets @Fira Basuki dan cerita lain

Pada mulanya adalah tweets ...
Menyampaikan isi hati dan pikiran melalui media Twitter memang harus pandai menata kata. Batasan 140 karakter yang diberikan Twitter kadang tidaklah cukup. Jadi, untuk bebas 'berkicau' tidak jarang menuliskannya secara bersambung menjadi beberapa bagian. Maka ketika potongan-potongan 'kicauan' itu disatukan lagi, untuh diutuhkan kembali kata kata yang tadinya terpaksa termutilasi demi menggenapi batasan karakter, jadilah bahan baku untuk buku ini menemani sejumlah cerpen dan tulisan-tulisan lepas yang pernah penulis buat. Dan sebagai pengikat makna jadilah buku ini diberi judul 140 KARAKTER. 

0 komentar:

Posting Komentar

 

Perpustakaan SMA Stero Template by Ipietoon Blogger Template | Gift Idea